EKOWISATA WRINGINPUTIH - TELUK SEMBULUNGAN - TELUK BIRU
Overview Oneday Trip Teluk Biru Banyuwangi
Teluk Biru sebelumnya dikenal oleh masyarakat dengan nama pantai Slenggrong adalah pantai yang berada dalam kawasan Taman Nasional Alas Purwo. Teluk Biru / Blue Bay ini berbeda dengan Green Bay. Jika Green Bay mempunyai keindahan pasir putih dengan warna air lautnya yang kehijauan, Blue Bay mempunyai keindahan dibawah laut birunya yang mempesona. Teluk Biru menjadi salah satu alternatif snorkling di Banyuwangi selain pantai Bama dan Pulau Tabuhan.
Fasilitas Oneday Trip Teluk Biru Banyuwangi
Harga sudah termasuk :
Transportasi AC selama tour
2 – 5 pax menggunakan Xenia / Avanza
6 – 7 pax menggunakan Innova
8 – 10 pax menggunakan Elf
Makan siang
Air mineral
Izin dan tiket masuk destinasi wisata
Kapal ke dan dari Teluk Biru
Izin kegiatan snorkeling
Snorkeling set
Jaket pelampung
Guide
Harga tidak termasuk :
Tiket pesawat / kereta
Pengeluaran pribadi selama tour
Tips guide / driver
Ketentuan Oneday Trip Teluk Biru Banyuwangi
Harga berlaku untuk WNI
Itinerary tidak baku dan dapat berubah karena kondisi di lapangan (lalu lintas, cuaca) tanpa mengganggu agenda secara keseluruhan
Tanda jadi tidak dapat direfund bila terjadi pembatalan dari pihak tamu, reschedule kadangkala memungkinkan jika mendapat konfirmasi dari pihak vendor (Hotel, Transport, Konsumsi, dll)
Batas usia peserta minimal 1 tahun dan maksimal 65 tahun dalam kondisi sehat
Peserta yang telah mendaftar paket wisata Teluk Biru dianggap mengerti dan sepakat dengan syarat dan ketentuan diatas
Tour Itinerary
06:00 : Penjemputan di Bandara / Stasiun / Hotel
07:30 : Berangkat menuju Teluk Biru, dengan pemandangan sunrise
09:00 : Sampai di Teluk Biru
09:30 : Briefing dan persiapan snorkeling
10:00 : Snorkeling sesi 1
11:00 : Snorkeling sesi 2
13:00 : Makan siang
14:00 : Free agenda di Pasir Panjang
15:00 : Meninggalkan Teluk Biru
17:00 : Diantar ke Stasiun / Bandara / Hotel dan program paket wisata Teluk Biru berakhir